Untuk membuat sebuah beton berkualitas, diperlukan campuran bahan yang terdiri atas bahan X, bahan Y, dan bahan Z dengan perbandingan 2:5:7. Bila dibuat beton dengan menggunakan 42 kg bahan X, maka jumlah bahan Y dan bahan Z yang dicampurkan adalah seberat.... a. 105 kg b. 147 kg 252 kg . d. 264 kg c.
Jawaban:
252 kg
Penjelasan dengan langkah-langkah:
perbandingannya
- 2 : 5 : 7
- X : Y : Z
- 42 : Y : Z
[tex]x = \frac{42}{2} \\ x= 21 \\ y = 21 \times 5 \\ y = 105 \\ z = 21 \times7 \\ z = 147 \\ [/tex]
jadi, total jumlah Y dan Z adalah :
- 105 + 147
- 252 kg
[answer.2.content]